Penyebab Tergelincir dari Jalan Dakwah

Ada beberapa penyebabnya seseorang tidak lagi melakukan tugas dakwah, antara lain :

  1. Terlalu Ekstrem atau berlebihan dalam menjalankan aturan Agama
  2. Melampaui Batas kewajaran dalam melakukan hal-hal yang mubah
  3. Memisahkan diri dari Jemaah
  4. Kurang mengingat kematian dan kehidupan akhirat
  5. Menyepelekan kewajiban harian
  6. Tubuhnya termasuki barang yang haram atau syubhat
  7. Mencukupkan diri dengan melakukan sebagian saja dari syariat agama
  8. Melalaikan kaidah sunatullah
  9. Mengabaikan kebutuhan jasmani
  10. Tidak siap menghadapi kendala dakwah
  11. Berteman dengan orang yang lemah semangatnya
  12. Tidak terprogramnya aktifitas yang dilakukan
  13. Berlarut-larut dalam maksiat dan meremehkan dosa-dosa kecil

Terlalu Ekstrem atau berlebihan dalam menjalankan aturan Agama

 Nabi bersabda, “Jauhilah sikap berlebih-lebihan dalam beragama, karena sesungguhnya orang-orang sebelum kamu telah binasa akibat sikap itu.” (HR Ahmad)

Sabdanya lagi, “Agama itu mudah, dan tidaklah seseorang itu mempersulitnyakecuali akan dikalahkan olehnya.” (HR Bukhari)

Melampaui Batas kewajaran dalam melakukan hal-hal yang mubah

Firman Allah, “Wahai Anak Adam kenakanlah perhiasanmu pada setiap memasuki masjid, serta makan dan minumlah, namun janganlah berlebih-lebihan, karena sesungguhnya Dia (Allah) tidak menyukai sesuatu yang berlebihan.”

Categories: Muzakarah Dakwah | Tag: , | 12 Komentar

Navigasi pos

12 thoughts on “Penyebab Tergelincir dari Jalan Dakwah

  1. yunus

    nambahin :
    merasa cukup dg pengorbanan
    selalu melihat kelemahan karkun lain
    melakukan amal tidak sesuai dg anjuran dan musy syuro

  2. tuan2 kita saling doa mendoakan dan istiqomahkan sholat tobat dan hajat tiap malam agar diri kita ini tidah tersingkirkan dalam usaha da’wah ini,mudah mudahan kita di istiqomahkan dalam usaha da’wah amieeeeen

  3. nolan

    pilihan Allah semata-mata jua….
    pesanan Hadratji Maulana Inamul Hassan..’sebanyak mana pun yang kita korbankan dalam usaha ini kita memang tidak mampu untuk menunaikan haq tabligh..’

  4. yana

    semoga Allah tetapkan iman kita semua

  5. andre gizim

    Saya merasa paling rugi, karna cukup lama saya tingalkan dakwa, tanpa disadari saya telah masuk dalam kedunian yg tiada artinya ing

  6. penyebab utama terlempar dari usaha dakwah : menangguhkan usaha dakwah. Janganlah pernah menangguhkan usaha dakwah walaupun sesaat! bayan tangguh sesungguhnya bayan awal, bukan bayan untuk menangguhkan dakwah!

  7. ass. kenapa orang lemah berdakwah karena bukan karena allah.tapi ada maksud lain selain allah.l

  8. Ping-balik: GoTabligh.com » Blog Archive » Link artikel dan Bayan

    • ril

      ini semua atas plihan Allah,siapa yang buat kerja main2, Allah sendiri yg akan singkirkan mereke drpd usaha dakwah.

  9. syazwan

    asslamualaikum..

    Para sahabat telah memahami akan tanggung jawab ini, dan mereka menggunakan 100% hidup mereka untuk agama. Tapi hari ini kita habis-habisan untuk perkara dunia, sehingga kita menjadi budak orang kafir. Maka kita perlu istighfar dan taubat sebanyak-banyaknya, karena seseorang yang beristighfar dan bertaubat dengan ikhlas, seolah-olah tak berbuat dosa dan kita juga mengajak orang lain juga untuk taubat. Saat kita ajak orang lain, kita perlu bersabar, seperti lautan yang selalu menerima segala sesuatu dan mencucinya menjadi bersih.

  10. iim

    Assalamua’laykum,

    mohon ijin copy paste syaihk…??
    untuk tambahan ilmu dalam islah diri saya dan juga tuk umat, smoga Muzakarah ini bermanfaat, amin.

    Barakallahu, sukron ya syaikh,

    Wassalam

  11. hhasanzanz

    memang sangat rugi yang saya rasa selama lemah dalam dakwah merasa jauh dari nusrotulloh

Tinggalkan Balasan ke qomaruzaman ar- rifa'i Batalkan balasan